11 september 2011,tepat hari peringatan 10 tahun pengeboman menara WTC di Amerika,menara yang terletak di New York itu runtuh 10 tahun yang lalu akibat serangan dari kelompok anti Amerika Al-Qaeda yang di pimpin oleh Osama Bin Laden.
Dan untuk memperingati 10 tahun runtuhnya menara kembar itu keluarga korban,presiden AS,mantan presiden AS,serta organisasi-organisasi lintas agama berkumpul dan menyuarakan perdamaian.
Pemerintah Amerika kembali menemukan ancaman Al-Qaedah di dokumen rahasia mereka ,mei yang lalu yang menewaskan pimpinan Al-Qaedah Osama Bin Laden.Ancaman itu di temukan di computer Bin Laden
yang di sita Amerika,di situ Al-Qaedah akan kembali menyerang Amerika,tidak tanggung-tanggung Al-Qaedah menargetkan korbannya harus ribuan.
Oleh karena itu Pemerintah Amerika menyarankan kewaspadaan kepada semua masyarakat Amerika, terkait tewasnya Osama Bin Laden, di khawatirkan Al-Qaedah akan melakukan balas dendam.
Aksi pengeboman yang di lakukan Al-Qaedah terhadap Amerika dengan sasaran Gedung WTC (pusat perdagangan dunia) itu menewaskan 3000 orang.
Dua gedung yang kokoh dan pencakar langit itu hancur ketika pesawat Al-Qaedah menabraknya.
Ternyata sudah 10 tahun ya,,,WTC itu hancur,ketika itu aku masih kelas 1 SMA,
yaaaa Semoga tidak akan ada aksi terorisme lagi di seluruh dunia.
karena pada dasarnya Islam mengajarkan kebaikan,kebenaran dan perdamaian,,,
Peace,,,,,,,,,untuk semua.
No comments:
Post a Comment