Tuesday, August 30, 2011

makna Idul Fitri

Idul Fitri adalah hari yang di nanti-nanti oleh umat islam di penjuru dunia,Seluruh umat islam bersuka-cita dalam menyambut 1 Syawal.

Umat islam di seluruh jagad ini,seakan berlomba-lomba untuk mempersiapkan semua fasilitas di hari yang penuh suka-cita ini.Tidak satu orang pun yang mau melewatkan hari yang kembali suci ini.

Semua umat islam bergembira dalam menyambut hari raya Lebaran,hal itu di karenakan kita merasa menang dan patut bangga karena selama satu bulan berpuasa.

Hari raya idul fitri adalah hari makan-minum dan bersuka-cita,oleh karena itulah di haramkan bagi seluruh umat islam berpuasa di 1 Syawal.

Mari kita memaknai hari yang suci ini secara benar ,karena setalah kita berpuasa menahan lapar,haus,dan menahan hawa nafsu selama satu bulan penuh, kita patut bersuka-cita karena kita di lahirkan kembali seperti bayi.

Minal 'Aidzin Wal Faidzin,,,mohon maaf lahir dan bathin.
Selamat Hari Raya Idul Fitri.!
Yuk, kita menjadi lebih baik dari sebelumnya.

No comments:

Post a Comment