Monday, September 19, 2011

Batik Indonesia

Batik merupakan kerajinan yang memiliki nilai seni yang tinggi yang di miliki oleh Indonesia (khususnya Jawa) yang biasa di sebut Batik Indonesia.

Batik Indonesia pertama kalinya di perkenalkan kepada dunia oleh Presiden Soeharto pada saat Konfrensi PBB.

Batik adalah kain khas Indonesia dan itu telah di akui dunia.Tak sedikit negara yang memproduksi batik seperti batik Indonesia. Bahkan Malaysia mengklaim bahwa Batik adalah milik Malaysia.Dan ini yang membuat masyarakat Indonesia yang merasa pemilik syah marah besar.

Bahkan tanggal 2 Oktober telah menjadi Hari Batik Nasioanl (HBN).Hal ini menunjukkan bahwa Batik Indonesia telah di akui Dunia milik Indonesia dan bukan milik negara lain.

Saat ini batik Indonesia telah mendunia dan di akui milik Indonesia atau warisan leluhur Indonesia.

Membuat batik bukanlah pekerjaan yang mudah,butuh kesabaran extra untuk pekerjaan seperti ini karena kalau tidak sabar maka hasilnyapun akan tidak baik.

Makanya pada zaman dulu batik adalah pekerjaan perempuan,karena perempuan itu biasanya sabar dan teliti.

Batik juga memiliki nilai jual yang fantastis, setahu saya dalam satu stel baju mencapai Rp1 juta bahkan lebih.

" Semoga para pengrajin batik indonesia lenih kreatif lagi dalam menenun batik ".

No comments:

Post a Comment